Monday, December 5, 2011

Cara Membuat domain pada Blogspot

1. Buka browser, masuk ke www.co.cc, kemudian login dengan akun anda.
2. Klik getting a new domain.

3. kemudian masukkan alamat web(.co.cc) yang anda inginkan untuk di-cek apakah sudah ada atau belum ada (available).



4. Apabila alamat web dengan domain .co.cc yang anda inginkan tersebut belum ada (available), maka anda akan diarahkan ke halaman continue to Registration, klik continue to registration.


5. Kemudian domain anda sudah teregistrasi, untuk mengaturnya, klik set up.



6. Anda akan diarahkan ke halaman manage domain, klik please domain setup now.


7. Ada 3 opsi untuk setup domain, klik opsi kedua (Zone Records), kemudian isilah form add a record sebagai berikut :

Host: www.blog113112259.co.cc
TTL:1
TYPE: CNAME
Value: ghs.google.com



lalu klik set up

8. Untuk pengaturan selanjutnya, klik opsi ketiga (URL Forwarding).



9. Pada form URL forwarding, isilah form seperti berikut :

Redirect to(URL) : www.blog113112259.blogspot.com
Page title : blog113112259
Frame : URL Hiding (Hide Real address, display co.cc address)
Description : blog milik Yuwono Bangun Nagoro (113112259)



lalu klik set up

10. Kemudian anda diarahkan ke halaman notifikasi "Your change has been submitted", lalu klik ok.




11. Sekarang blog anda (www.blog113112259.blogspot.com) dapat diakses melalui www.blog113112259.co.cc, yang sifatnya hanya redirect, selamat mencoba :)